Rica - rica Entok yang satu ini pedasnya standard, semua orang bisa menikmati tanpa harus merasakan pedas yang berlebihan
Sepeda Tuaku
Mengayuh Pedal Menikmati Tapak Kuliner
Thursday, June 21, 2012
Tuesday, August 9, 2011
Legenda Jalanan Berikutnya "HIMA"
Perkenalan dengan Mas Heri salah satu Relawan WALHI Yogyakarta dalam Penanganan Bencana Pasca Gempa Bumi 2006 memberikan pengalaman dan cerita tersendiri mengenal Legenda Jalanan (Onthel) yang satu ini.
Sunday, August 7, 2011
Simplex Cycloide
Sepeda tua inilah yang akhirnya jadi koleksiku yang ketiga, pabrikan belanda merk SIMPLEX tepatnya di kota Amsterdam letak sepeda tua ini diproduksi.
Saturday, August 6, 2011
The Humbers, Porok Dobel yang Unik
Keinginan punya koleksi onthel menggunakan porsneling akhir kesampaian juga, yang kemudian jadi koleksiku yang kedua. asal usul onthel ini berawal dari teman yang melihat di sebuah bengkel motor di daerah rumahnya.
Monday, August 1, 2011
Sepeda Tua Pertamaku
Perjalanan panjang dan cukup melelahkan akhirnya sampai juga dikota tujuan, kota Jogjakarta. Kota tempat aku coba menimba ilmu dan cari pengalaman, diantaranya pengalaman mengenal sepeda tua sampai sekarang.
Subscribe to:
Posts (Atom)